Jumat, 13 November 2009

Sekilas Tentang Proses Pembuatan Kapal

Tahap-tahap pembuatan kapal
1.marking

2.pabrikasi

3.asambling

4.ereksi

5.lounching

penjelasan singkat:

1. Marking adalah pemotongan plat plat baja yang sebelumnya sudah ditandai (diblat) oleh gambar yang berskalakan 1:1. pemotongan ini menggunakan CMC, yang merupakan alat pemotong dengan program dari komputer.

2.abrikasi adalah penyambungan komponen-komponen kecil menjadi blok, penginderaan pengelasan. Pengelasan ini dapat dilakukan dengan dua cara, pertama dengan cara otomatis SAW, kemudian yang secara manual dikenal dengan SCAW.
3.Asembling adalah daerah bawah untuk menyambungkan bagan bagan seperti profil mauoun lembaran lembaran plat yang tergabung dalam pabrikasi sebelumnya, dari asembling jadi double bothem di tempatkan. Pembuatan kapal muatan kering, untuk tahap asembling diganti untuk pembentukan body. 4.Proses ereksi adalah penyaluran penyaluran proses asembling, pembuatan yang paling beresiko adalah ketika launching(peluncuran) butuh perhitungan yang akurat agar kapal tidak oleng saat masuk ke air. untuk alat pembantu saat peluncuran kapal dibutuhkan Cargo Handling yang berfungsi menarik atau menurunkan muatan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar